loading…
Dilan Janiyar buka suara soal isu kedekatannya dengan anak Wishnutama, Sabian Tama. Foto/Instagram.
Hal ini terungkap saat Dilan diundang dalam podcast Goyang Lidah bersama Praz Teguh.
Baca juga: Ayahnya sempat Masuk ICU sebelum Meninggal Dunia, Sarwendah: Baru Kemarin Ngobrol
Mulanya, Praz mengaku penasaran dengan isu yang beredar sehingga memilih untuk menanyakan langsung kepada sang selebgram.
“Katanya lu lagi dekat sama anak Wishnutama?” tanya Praz dilansir dari YouTube Deddy Corbuzier pada, Sabtu (19/7/2025).
Baca juga: Young Lex Bela Erika Carlina yang Hamil di Luar Nikah: Dia Orang Baik, Gue Emosi!
Dilan langsung mengklarifikasi isu tersebut. Dia menjelaskan bahwa hubunganya dengan Sabian hanya sebatas rekan kerja.